Jumat, 24 Oktober 2014

Rumahku di Surabaya

     
         Kejawan Putih Tambak Gang VII-C nomor 23 adalah rumah kami ketika merantau di ibukota. Memang tidak terlalu besar. hanya berukuran kurang lebih 6 x 10 meter lah (perkiraan ngawur).. Intinya hanya terdapat 2 kamar tidur yang lumayan lah.. Kami menempati rumah tersebut dengan 6 orang karena menurut kami hemat lah (maklum lah, dari golongan melarat). heehhhe
Harga untuk 6 orang itu semakin tahun semakin naik,

,
  1. 10 juta / tahun untuk tahun pertama
  2. 12.5 juta / tahun untuk tahun kedua
  3. 15 juta / tahun untuk tahun ketiga
Semoga saja di tahun ketiga tidak mengalami kenaikan harga lagi... heeehhhe
(semoga bu Bambang ngerti,, haahhha)

Tapi karena ukuran yang sempit ini. Kebersamaan kita semakin terasa...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar